Monumen bahasa Afrikaans
Monumen bahasa Afrikaans

Monumen bahasa Afrikaans

Monumen bahasa Afrikaans (Afrikaans: Afrikaanse Taalmonument) adalah satu-satunya monumen di dunia yang dibuat demi mengenang sebuah bahasa. Monumen ini terletak di sebuah bukit yang berada di atas sebuah Sekolah Guru di Paarl, Provinsi Western Cape, Afrika Selatan. Monumen ini selesai dibuat pada tahun 1975, dan pembinaannya memperingati seratus tahun perakuan bahasa Afrikaans sebagai bahasa yang berbeza dan temurun dari bahasa Belanda.Monumen ini terdiri dari beberapa struktur yang mengatas-bawahi satu sama lain berbentuk cembung dan cekung, yang melambangkan bahasa-bahasa dan budaya yang mempengaruhi bahasa Afrikaans selain perkembangan politik di Afrika Selatan sendiri.Pada sebuah batu bertulis di pintu gerbang, dua petikan dari tulisan penyair Afrikaans penting dipahatkan:Ungkapan"DIT IS ONS ERNS" (lebih kurang bermaksud "kita [berniat] ikhlas)", dipahatkan pada jalan yang menuju ke monumen ini.